Uncategorized

Bibit Cilik Lebih Mudah Dibentuk

Pengenalan dunia balap sejak dini memang perlu, apa lagi bagi anak yang memang punya ketertarikan yang tinggi terhadap olah raga balap motor road race. Ini paling tidak bisa memberikan arahan yang positif serta memberikan edukasi tentang adu kebut yang...

Tercekik Tikungan Setajam Silet

Sejatinya balap road race saat ini sudah sangat maju. Buktinya saja sirkuit road race permanent sudah sangat menjamur bak jamur yang terus tumbuh dimusim penghujan, yang tentu saja jangan diibaratkan dengan jamur kulit, kalau itu sih menjijikkan. Okelah... tinggalkan...

Pembalap Jumpalitan di Road Race Pemalang

Jatuh bangun saat mengejar lawan itu biasa, namun akan tidak biasa bila jatuhnya lantaran trek yang kurang memadai, lebih tepatnya kurang aman untuk keselamatan pembalap. Dan ini bukan jatuh bangun aku mengejarmu, kalu itu mah lagu dangdut yang dinyanyikan...

Mainan Air di Road Race Pemalang

Tepat kemarin Minggu 15 Februari 2015 ajang adu ngesot digelar di kota Pemalang Jawa Tengah, tepatnya di sirkuit Pantai Widuri Pemalang. Sejatinya ini merupakan sirkuit permanen yang ada di kota tersebut. Namun sangat disayangkan karena hampir tak dilirik oleh...

Nekat Balap Dengan Astrea Grand

Para rider... wajah balap tanah air ini memang unik, motor yang digunakan untuk balap saat ini tak hanya didominasi oleh motor-motor yang notabene sudah tidak diproduksi lagi seperti halnya Yamaha Jupiter Z versi lama, namun dominasi motor tua era...

Helm Lokal Meraja, Helm Import Pulang Kampung

Para rider... lihatah di setiap event road race, bisa dipastikan hampir 90 % pembalap menggunakan helm balap buatan lokal. Ini wajar lantaran gengsi helm lokal sekarang sudah berbeda dengan dahulu. Lihat di era balap tahun 1990 hingga 2005, bisa...

Kota Gudangnya Pembalap Tapi Gak Punya Sirkuit

Sungguh unik namun aneh, kota sebesar Yogyakarta yang melahirkan banyak pembalap top Nasional dan Internasional justru tak memiliki surkuit permanen. Lebih aneh lagi, meski kota ini tak memiliki sirkuit permanen, namun para pembalap muda dari berbagai daerah di Indoensia...

Tips Pilih Jupiter Z lama Untuk Road Race

Para rider..., motor apa yang paling enak buat balap road race..??? yups... anak kecil yang gak tau balap pun tentu akan jawab Yamaha Jupiter Z lama, tapi paling nggak dia pernah nonton road race lah.. haha maksa.. , lanjut...,...

Non Pabrikan Pencundangi Pabrikan Besar Itu Wajar

Siapapun yang terjun di balapan pasti dia cari memang..? bohong kalau cuma cari pengalaman... kecuali yang jam terbangnya masih datar-datar saja, itu beda lagi. Yang pasti kepentingan sebuah tim terjun dibalapan adalah untuk menang guna membayar kerja keras dan...

Extravagansa Road Race 2015 Mendarat di Pemalang

Kota di Jawa Tengah yang satu ini mungkin sangat jarang disambangi event road race. Ini sangat wajar adanya lantaran kota yang juga menggunakan bahasa ngapak ini memang bukan basisnya balap road race. Mungkin akan beda bila dibandingkan daerah-daerah lainnya...

SuperWebTricks Loading...